Penampakan Pabrik Benang di Sumedang Kebakaran, Api Masih Menyala

20DETIK

   |   
13,090 Views | Kamis, 05 Sep 2024 09:59 WIB

Sebuah pabrik benang yang berada di Dusun Cikadaton, Desa Cikahuripan, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, kebakaran pada Kamis (4/9) dini hari. Api hingga kini masih menyala.

Dwiky Maulana Vellayati - 20DETIK