Video: Cuaca Ekstrem Diprediksi Masih Terjadi Saat Mudik Lebaran

20DETIK

   |   
13,776 Views | Rabu, 12 Mar 2025 06:15 WIB

BMKG menjelaskan cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi pada Maret 2025, tepatnya saat mudik Lebaran. Sementara pada arus balik, yakni 10 hari pertama April, cuaca semakin membaik.

Ivani Fauziah - 20DETIK