Video: Berton-ton Makanan Sulit Masuk Gaza gegara Israel Batasi Akses

20DETIK

   |   
13,676 Views | Rabu, 22 Okt 2025 09:03 WIB

Program Pangan Dunia (WFP) menyoroti tindakan Israel yang membatasi akses ke Gaza. Pasalnya, semakin banyak titik-titik penyeberangan di Gaza yang dibuka, semakin cepat juga pendistribusian bantuan kemanusiaan.

WFP mengaku telah emnerima lebih dari 6.700 ton makanan, yang mana cukup untuk hampir setengah juta orang selama dua minggu. Sementara itu setiap harinya mereka menerima 750 ton makanan.

Gusti R.A - 20DETIK