Video: Rumah Warga di Cianjur Mengeluarkan Panas Seusai Terjadi Guncangan

20DETIK

   |   
722 Views | Selasa, 18 Nov 2025 18:27 WIB

Fenomena aneh terjadi di teras rumah milik M Sadad (46) yang berlokasi di Kecamatan Cugenang, Cianjur. Salah satu bagian rumah pria tersebut tiba-tiba panas, bahkan suhunya mencapai lebih dari 50 derajat celcius.

Munculnya panas ini terjadi sejak sepekan terakhir. Sadad juga mengatakan sempat terjadi guncangan sebelum rumahnya mengeluarkan panas.

Ikbal Selamet - 20DETIK