Player Video sedang memuat.
Menyalakan Suara
Waktu Saat ini 0:00
Durasi 0:00
Dimuat: 0%
Tipe Stream LIVE
Waktu Tersisa 0:00
 
1x

    D'foodspot: Sate Kambing Muda Terenak di Tegal, Favorit Warga Lokal

    20DETIK

       |   
    42,423 Views | Rabu, 19 Apr 2023 11:00 WIB

    Perjalanan Mudik tidak lengkap tanpa kulineran sejenak. Terutama yang melewati Kota Tegal, menyesal kalau nggak nyate di Sate Batibul Bang Awi. Yang menjadi ciri khasnya adalah sate daging kambing batibul alias bawah tiga bulan. Tidak hanya daging yang amat empuk, cita rasa yang gurih berpadu dengan kecap Tegal mengundang selera para pengunjung. Selain ate, tempat ini juga menyajikan sop kambing dan tongseng yang tidak kalah nikmat. Harganya juga terjangkau, menjadi favorit warga ketika kulineran di kota Tegal.

    Annisa & Brand Studio - 20DETIK