Riau Dikepung Asap, Jokowi Gelar Salat Minta Hujan

20DETIK

   |   
10 Views | Selasa, 17 Sep 2019 14:23 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melaksanakan salat istisqa di Pekanbaru, Riau. Tujuannya untuk memohon hujan demi mengatasi masalah asap karena kebakaran hutan dan lahan (karhutla).

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK