Momen Jokowi Makan Bakmi Pak Pele Jogja Ditemani Kaesang dan Erina

20DETIK

   |   
145,808 Views | Jumat, 02 Jun 2023 10:45 WIB

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Yogyakarta, Kamis (1/6). Di sela-sela kunjungannya ia menyempatkan diri untuk makan malam di Bakmi Pak Pele yang berlokasi di kawasan Kraton.

Tim 20detik - 20DETIK