Kata Firli soal Isu 'Jokowi Minta Setop Kasus e-KTP'

20DETIK

   |   
246,692 Views | Sabtu, 02 Des 2023 08:04 WIB

Ketua KPK nonaktif Firli Bahuri menanggapi pernyataan eks Ketua KPK Agus Rahardjo yang mengaku pernah diminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghentikan kasus korupsi e-KTP. Firli mengatakan setiap pimpinan KPK pernah mengalami tekanan bahkan intervensi.

Ivani Fauziah - 20DETIK