TPS di Magelang Gelar Pemungutan Suara Ulang gegara Ulah Seorang Warga

20DETIK

   |   
71,958 Views | Jumat, 23 Feb 2024 12:02 WIB

Pemungutan suara ulang (PSU) digelar di TPS 15 Sumurarum, Kecamatan Grabag, Kabupaten Magelang. Proses ini digelar lantaran ada seorang warga yang dua kali melakukan pencoblosan.

Eko Susanto - 20DETIK