Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono X heran kasus antraks terus berulang di Gunungkidul. Salah satu penyebabnya adalah tradisi menyembelih dan mengonsumsi daging ternak yang sekarat.
Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono X heran kasus antraks terus berulang di Gunungkidul. Salah satu penyebabnya adalah tradisi menyembelih dan mengonsumsi daging ternak yang sekarat.