Jenazah Puput Novel Tiba di Rumah Duka Diiringi Isak Tangis

20DETIK

   |   
22,486 Views | Minggu, 08 Sep 2024 22:56 WIB

Penyanyi Putri Zizi Novianti alias Puput Novel meninggal dunia di usia 50 tahun. Kedatangan jenazah ke rumah duka disambut isak tangis.

Putri Aulia - 20DETIK