Video: Kura-kura Bisa Ngerasa Sakit di Tempurungnya Nggak Sih?

20DETIK

   |   
1,759 Views | Minggu, 25 Mei 2025 08:23 WIB

Dokter hewan menjelaskan pada dasarnya tempurung kura-kura merupakan bagian tubuh yang hidup. Hal itu pun membuat kura-kura bisa merasakan sentuhan melalui tempurungnya.

Tak hanya itu, kura-kura juga disebut bisa merasakan sakit apabila ditekan atau dipegang secara kasar. Juga memiliki sistem saraf dan peredaran darah.

Anisa Hafifah - 20DETIK