Video Khofifah Diperiksa KPK, Luluk PKB: Kenapa Nggak di Jakarta?

20DETIK

   |   
3,138 Views | Minggu, 13 Jul 2025 16:12 WIB

Mantan Calon Gubernur Jawa Timur (Jatim) Luluk Nur Hamidah menanggapi soal Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa yang diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait dugaan korupsi pengurusan dana hibah APBD Pemprov Jatim. Luluk berharap Khofifah kooperatif dalam menjalani pemeriksaan.

Ia juga meminta KPK bisa menjalani tugasnya dengan baik tanpa adanya tebang pilih dalam menangani kasus tersebut.

Dian Fitriyanah - 20DETIK