AS mengatakan jet tempur China melakukan manuver agresif yang tak perlu selama pencegatan di Laut China Selatan di wilayah udara internasional. Sebuah video menunjukkan jet tempur melintas di depan hidung pesawat AS dan kokpit RC-135 bergetar dalam turbulensi.